Cara Memasang Emoticon Di Komentar Blog

Hi semua, kali ini ndy akan bagikan bagaimana cara pasang emoticon di kotak komentar blogs, sebenarnya ini sudah banyak banget di posting di blogs - blogs lain, tapi tak apalah... karena ndy disini juga akan menjelaskan buat kalian yang kadang - kadang tidak bisa pasang emoticon di kotak komentar kalian, itu kenapa ?? itu disebabkan karena template kalian yang tidak cocok untuk dipasang emoticon, ok langsung saja ya ikuti cara dibawah :


1. Sign in ke blog - Rancangan - Edit HTML
2. Download Template Lengkap sebagai backup
3. Centang Expand Template Widget
4. Cari (gunakan Ctrl + F pada papan keyboard) kode </body>
5. Pasang kode dibawah ini diatasnya
 <!-- emoticon by http://yandyndy.blogspot.com- start -->
<script src='http://moalmules.googlecode.com/files/emoticone.js' type='text/javascript'/>
<!-- emoticon by http://yandyndy.blogspot.com- end -->
 6. Cari kode <b:if cond='data:post.embedCommentForm'>
7. Pasang kode dibawah ini dibawah nya,


<!-- emoticon by http://yandyndy.blogspot.com- start --><b>
<img border='0' height='30' src='http://moalmules.googlecode.com/files/boy-emoticon-001.gif' width='30'/> :a:
<img border='0' height='30' src='http://moalmules.googlecode.com/files/boy-emoticon-005.gif' width='30'/> :b:
<img border='0' height='30' src='http://moalmules.googlecode.com/files/boy-emoticon-009.gif' width='30'/> :c:
<img border='0' height='30' src='http://moalmules.googlecode.com/files/boy-emoticon-013.gif' width='30'/> :d:
<img border='0' height='30' src='http://moalmules.googlecode.com/files/boy-emoticon-003.gif' width='30'/> :e:
<img border='0' height='30' src='http://moalmules.googlecode.com/files/boy-emoticon-020.gif' width='30'/> :f:
<img border='0' height='30' src='http://moalmules.googlecode.com/files/boy-emoticon-018.gif' width='30'/> :g:
<img border='0' height='30' src='http://moalmules.googlecode.com/files/emo-girl-001.gif' width='30'/> :h:
<img border='0' height='30' src='http://moalmules.googlecode.com/files/emo-girl-002.gif' width='30'/> :i:
<img border='0' height='30' src='http://moalmules.googlecode.com/files/emo-girl-005.gif' width='30'/> :j:
<img border='0' height='30' src='http://moalmules.googlecode.com/files/emo-girl-007.gif' width='30'/> :k:
<img border='0' height='30' src='http://moalmules.googlecode.com/files/emo-girl-009.gif' width='30'/> :l:
<img border='0' height='30' src='http://moalmules.googlecode.com/files/emo-girl-008.gif' width='30'/> :m:
<img border='0' height='30' src='http://moalmules.googlecode.com/files/emo-girl-004.gif' width='30'/> :n:
</b>

<!-- emoticon by http://yandyndy.blogspot.com- end -->
8. Save template dan lihat hasilnya.

 *Note: Emoticon hanya berfungsi pada template yang support pada emoticon, karena tidak semua template bisa dipasang emoticon, seperti template yang bawaan blogs itu banyak yang tidak support.

Tapi coba dulu, kalau misalkan emoticon tidak muncul pada saat ditest komentar, dan kalian ingin pasang emoticon diatas dan berniat ganti template, ndy akan kasih template yang support untuk pasang emoticon, nama tmplate nya Arclite, template nya cukup simple silahkan download Disini



12 komentar:

7 April 2012 pukul 15.38 Reply To This Comment Chexo Web mengatakan...

wah ane coba ya sob lucu bngt =))

7 April 2012 pukul 17.49 NDY mengatakan...

@keyboardjebol ok sob, trmaksh atas kunjungannya ;)

18 April 2012 pukul 19.04 Reply To This Comment Anonim mengatakan...

Kog egg bisa y sob. apa egg support y. http://aryx-world.blogspot.com

18 April 2012 pukul 23.42 NDY mengatakan...

@Aryx-world.blogspot.com Iy sob, mungkin templatenya yang gak support, tadi saya sudah kunjungi blog sobat, dan sobat menggunakan mouse bertabur bintang, coba sobat seret template nya ke bawah terus menerus, apakah sama seperti waktu dipasang di saya, waktu di seret gak berhenti dan terus ke bawah. Terimakasih atas komentar dan kunjungan nya.

11 Mei 2012 pukul 16.36 Reply To This Comment Anonim mengatakan...

Bagus banget... :) :h:

12 Mei 2012 pukul 01.45 NDY mengatakan...

@Halimah Haidir Makasih.


Terimakasih juga sudah berkunjung.

12 Juni 2012 pukul 12.50 Reply To This Comment . mengatakan...

Artikelnya menarik, tanks informasinya, salam persahabatan :c:

12 Juni 2012 pukul 22.10 NDY mengatakan...

@.thanks sob, salam pershabatan jg.

22 Juli 2014 pukul 04.51 Reply To This Comment Anonim mengatakan...

dicoba :))

:a: :b: :c: :d: :e: :f: :g: :h: :i: :j: :k: :l: :m: :n: :)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))

Tinggalkan jejak Sahabat di Bawah ini. Buat Sahabat yang Mempunyai Blog Insya allah saya kunjungi Balik