SubDomain Gratis- Blog bisa di bilang merupakan gaya hidup di era modern ini, jadi jangan heran kalau banyak blog yang bertebaran di Internet sekarang baik itu blog untuk keperluan bisnis atau blog untuk keperluan personal.
Hal itu juga didasari oleh kemudahan untuk memiliki blog, karena kita ketahui banyak situs yang menyediakan pembuatan blog gratis seperti Blogspot, Wordpress, Tumblr, dan masih banyak lagi.
Tetapi dari situs penyedia jasa layanan blog gratis tersebut memiliki kekurangan lainnya, yaitu kita tidak bebas memilih nama Domain, karena Domain yang kita pakai di Blog kita akan otomatis menggunakan SubDomain situs tersebut. Cont : blogdhika.blogspot.com atau blogdhika.wordpress.com karena jika kita ingin menghilangkan SubDomain tersebut, kita pun harus mengeluarkan uang sekitar Rp.50.000 sampai Rp.100.000 untuk membeli domain berbayar
Nah yang akan saya bahas kali ini adalah SubDomain Gratis dari Ngetik.com
Sudah tahu apa itu ngetik.com? Sebuah Blog yang memberi kesempatan para blogger lain untuk membuat blog mengguunakan SubDomain Gratis dari ngetik.com.
Berikut adalah kelebihan dan kekurangan membuat SubDomain Gratis di ngetik.com
Kelebihan SubDomain Gratis di Ngetik.com
- Blog langsung memiliki Page Rank dan Alexa Rank tinggi atau sama dengan Domain utama ngetik.com
- Pemilihan nama domain yang lebih bervariasi dan tidak umum, misalkan belajar.ngetik.com atau suka.ngetik.com
- Hanya bisa untuk platform Blogspot, Tumblr, dan Posterous
Jadi tunggu apa lagi, yang pengen nyoba membuat SubDomain Gratis dari ngetik.com langsung aja kunjungi situs Ngetik Dot Com dan daftarkan nama subdomain pilihan anda , selagi masih GRATIS loh ....
Sumber : blogdhika
0 komentar: